Ciri-ciri Hard Disk Drive (HDD) Rusak

Dhicomp. Cepat atau lambat Hard Disk Drive (HDD) akan mengalami kerusakan, ini sebenarnya hanya masalah waktu saja, karena seperti halnya hardware lainnya, HDD memiliki masa tenggang (Life Time) terbatas.

Hard-Disk-Drive-(HDD)

Media penyimpan Hard Disk Drive (HDD) ini digerakkan oleh motor agar dapat diakses, namun apabila motor penggerak mengalami masalah maka HDD tidak dapat digunakan.

Kerusakan pada Hard Disk Drive (HDD) bisa berupa kerusakan hardware dan bisa juga kerusakan pada softwarenya.

Ciri-ciri Hard Disk Drive (HDD) Rusak pada PC maupun laptop.
  1. Ketika komputer dinyalakan, komputer diam atau hang
  2. Mouse tidak bergerak dan keyboard tidak berfungsi
  3. Komputer harus di restart agar bisa bekerja kembali.
  4. File di HDD hilang tanpa diketahui penyebabnya
  5. Hard Disk Drive (HDD) tidak terdeteksi
  6. Terdengar suara kasar dari Hard Disk Drive (HDD)
  7. Komputer jadi sangat lambat (untuk menyimpan satu file kecil saja membutuhkan waktu lama)
Demikian dulu teman-teman beberapa Ciri-ciri Hard Disk Drive (HDD) Rusak, lain kali dilanjutkan lagi dengan topik yang lebih menarik.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

9 Responses to "Ciri-ciri Hard Disk Drive (HDD) Rusak"

  1. Sepertinya saya dapat pertamax nich he...
    Punnya saya HDD suka terdengar agak kasar suaranya, mungkin sudah mulai mau rusak ya...
    Makasih sob infonya. dengan mengetahui ciri-cirinya kita jadi bisa lebih waspada :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Tujuannya kesana teman, biar cepat bisa menyelamatkan data yang ada di HDD

      Delete
  2. bisa buat antispisi, makasih sob

    ReplyDelete
  3. wah untung aja disk drive laptop saya masih nrmal mas. Thanks ayas ulasan nya :)

    ReplyDelete
  4. maaf baru bisa berkunjung, mau cek tapi gak punya kompi, hehe, terima kasih ya infonya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Terimakasih kembali Kang Ahmad

      Delete
  5. Alhamdulillah enggak termasuk dalam ciri ciri :D
    Tapi tipsnya sangat bermanfaat suatu pasti butuh,,,

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel