Cara Test Power Supply (ATX)

Dhicomp lanjutkan artikel service seperti Error Kode Printer Canon MP258 dan Cara Mengatasinya serta Tips Menangani Error System Windows Blue Screen, kali ini dilanjut dengan Cara Test Power Supply (ATX).

Power-Supply-(ATX)

Pernah mengalami ketika komputer kita mati total. Dikatakan komputer mati total adalah meskipun tombol power sudah ditekan tapi tetap tidak mau menyala atau hanya on sebentar kemudian mati lagi.

Untuk unit CPU dekstop hal pertama yang harus kita lakukan pada kasus trouble mati total adalah Test Power Supply (ATX), kemudian dilanjutkan ke tahap berikutnya.

test-power-supply

Langkah Test Power Supply (ATX) :
  1. Siapkan Power Supply (ATX) yang akan ditest
  2. Siapkan kabel yang ujungnya sudah dikupas untuk jemper (Lihat Gambar)
  3. Cari kabel yang berwarna hijau dan hitam,
  4. Kemudian hubungkan (Jemper) dengan kabel (Lihat Gambar)
  5. Colokkan kabel Power Supply (ATX) ke listrik PLN.
  6. Kalau Kipas Power Supply berputar berarti power supply nyala dan sebaliknya.
Kipas Power Supply (ATX) berputar belum tentu Power Supply itu bagus, karena ada banyak kasus power supply, seperti daya drop sehingga ketika disambungkan ke motherboard dan di bebani, komputer tetap tidak nyala atau mati. Tapi paling tidak kita tau bahwa power supply kita nyala atau bisa On.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

8 Responses to "Cara Test Power Supply (ATX)"

  1. info yang bermanfaat...nice artikel

    ReplyDelete
  2. ilmu banget nih bisa jadi referensi saat beli power supply baru..
    moga ilmunya jadi pahala deh yah

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bisa aja Kang. Aamiin Kang. Terimakasih atas Do'anya

      Delete
  3. belum pernah saya melakukan test supply ini mas. Ilmu baru nih untuk saya :)

    ReplyDelete
  4. sangat mencerahkan mas tutorialnya untuk pemula seperti saya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama Mbak, kami juga masih belajar

      Delete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel